Customize Home, Older and Newer Post // Tuesday, November 8, 2011
Met siang semua (27/06/2011) Bulan Juni udah hampir habis yah? :( Bentar lagi sekolah udah mulai juga, Lettha masuk ke Sekolah baru (Insya Allah SMAN 02 Sukoharjo) mangkanya do'ain Lettha biar diterima! Nggak do'ain awas kamuu nanti jadi jerapah berleher tiga ! *upps keceplosan* hahaha kidding kidding :D
Tutorial ini direquest oleh Syifa lewat fanspage Facebook :)
Penjelasan: tutorial ini untuk mengganti link Home, Newer, Older post kepada icon cute.
Kalau nggak tau, lihat panah di bagian paling bawah blog Lettha ini (panah itu pengganti link older post)
Cara bikinnya ginii:
Dashbord >>Design >>Edit HTML >>Thick Expand Tempelate Widget
Untuk Icon HOME
Cari kode <data:homeMsg/> lalu tukar kode itu dengan kode <img src='URL ADDRESS'/>.
Untuk Icon Newer Post
Cari kode <data:newerPageTitle/> lalu tukar kepada kode <img src='URL ADDRESS'/>.
Untuk Icon Older Post
Cari kode <data:olderPageTitle/> lalu tukar dengan kode <img src='URL ADDRESS'/>.
--------------------------------------------------------------
Alternatif kalau kamu tidak menemukan kode kode diatas, coba cari kode ini lalu gantikan dengan kode <img src='URL ADDRESS'/>.HOME ICON
expr:href='data:blog.homepageUrl'><data:homeMsg/>
NEWER POST
expr:title='data:newerPageTitle'><data:newerPageTitle/>
OLDER POST
expr:title='data:olderPageTitle'><data:olderPageTitle/>
Belajar !
Pandai pandailah tukar kode yang tebal dengan gambar kamu sendiri.
Cari gambar di:
www.photobucket.com ♥
www.glitter-graphics.net ♥
www.mycutegraphics.com
www.tinypic.com
www.jeansbeans.tumblr.com ♥
Favorite aku yang nomor 1 dan 2 sama 5 kalau buat icon, kalau buat background yang nomor 1 doang.
Masih bingung boleh tanya. Segala pertanyaan tidak dipungut biaya apapun. Tanya lewat shoutbox akan diabaikan. Harap maklum. Disiplin sangat diperlukan :)